Ambulance GRATIS Dari Zakat Karyawan

Berbagi kepada sesama mungkin itu kata yang tepat untuk mengungkapkan pemberian zakat karyawan Telkomsel kepada ke dua yayasan, yaitu Portal Infaq dan Rumah Zakat Indonesia (RZI). Pemberian 2 mobil GRATIS kepada dua lembaga sosial ini dilakukan saat bulan suci Ramadhan 1433 H tahun lalu (2012). Sekedar menginformasikan, bahwa Kedua mobil Ambulance senilai Rp. 400 juta, […]

Menyikapi Perbedaan Dalam Pandangan Islam

Oleh : Ust. DR. Saifuddi Amir Kajian rutin kamis kali ini (04/04/2013) yang di selenggarakan oleh MTT kita mengangkat tema “Menyikapi Perbedaan Dalam Pandangan Islam. Ustadz yang mengisi tausyiah DR. Saifuddi Amir menyebutkan kalau menyikapi perbedaan memang mempunyai arti yang sangat luas,  apalagi menyikapi perbedaan pendapat di kalangan umat beragama itu sendiri baik mengenai hukumnya, […]

MTT Serahkan Zakat Karyawan Senilai Rp.329.450.000,-

Majelis Ta’lim Telkomsel pusat (MTT) menyerahkan penyaluran zakat kayawan serta 200 wakaf Al-Quran  kepada fakir dan miskin untuk 2 yayasan, yaitu yayasan pendidikan Islam Al-Azhar Rumah Gemilang dan yayasan Dakwah Hidayatullah. Penyerahan zakat ini diserahkan langsung Direktur Sales perusahaan kita yang sekaligus Pembina MTT Mas’ud Khamid, di kantor  pusat Wisma Mulia, Jakarta (04/03/2013). Foto bersama […]

MER-C Berangkatkan Tim Konstruksi ke Gaza untuk Supervisi RSI

[slideshow gallery_id=”1″] Jakarta – MER-C kembali memberangkatkan relawannya ke Jalur Gaza, Palestina. Jum’at sore (15/3), sebanyak 7 orang relawan, 3 diantaranya adalah insinyur bertolak ke Kairo Mesir dengan menggunakan maskapai penerbangan Singapore Airlines. Keberangkatan tim yang dipimpin langsung oleh Ketua Divisi Konstruksi MER-C, Ir. Faried Thalib ini adalah untuk melakukan supervisi pembangunan tahap 2 RS […]

[Laporan Rasyidah] Seputar Kegiatan RASYIDAH Maret 2013

Assalamu’alaykum Warahmatullahi Wabarakatuh, RASYIDAH mendekatkan anak kepada Cita-citanya Rasyidah adalah singkatan dari GembiRA berSama YatIm dan DhuAfa, merupakan program Majelis Ta’lim Telkomsel bidang Keputrian. Program tersebut bertujuan untuk mengajak anak-anak yatim dan dhuafa bergembira bersama karyawan dan anak-anak karyawan dalam aktivitas-aktivitas bermanfaat dan berbagi ilmu bersama. Pada tahun 2010 kegiatan Rasyidah diimplementasikan dalam bentuk Muharram […]

Saling Berbagi di Ajang Islamic Family Day

Perusahaan kita melalui MTT (Majelis Ta’lim Telkomsel) kembali menggelar acara Islamic Family Day Session 2. Acara yang diikuti oleh kurang lebih 250 peserta di lingkungan perusahaan ini berlangsung  di Kantor Pusat Sabtu (9/2),  didukung oleh pembicara yang kompeten di bidang parenting salah satunya Asma Nadia. Peserta Seminar Parenting Session 2 “Islamic Family Day” bersama Asma […]