Jangan Remehkan Kesyirikan

Cukuplah ayat berikut menggambarkan dahsyatnya dosa kesyirikan. Allah Ta’ala berfirman, “Sesungguhnya Allah tidak akan mengampuni dosa syirik, dan Dia mengampuni segala dosa yang selain dari (syirik) itu, bagi siapa yang dikehendaki-Nya. Barangsiapa yang mempersekutukan Allah, maka sungguh ia telah berbuat dosa yang besar.” (QS. An Nisaa’:48) Tidak ada seorang pun yang terlepas dari gelimang dosa. Ampunan dosa […]

Berhati-hatilah Saat Memasuki Toilet, karena…

Toilet adalah salah satu tempat di rumah yang dipakai setiap hari oleh setiap penghuni. Mandi, mencuci, bahkan terkadang siapapun berlama-lama di dalam toilet dan melakukan berbagai hal, seperti bernyanyi, membaca, atau tertidur. Tapi ketahuilah bahwa toilet adalah tempat berkumpulnya para jin. Dalam sebuah hadits, Rasulullah SAW menjelaskan bahwa iblis ingin memiliki tempat tinggal, seperti Adam […]

Shalat adalah Tiang Agama

Kedudukan shalat lima waktu dalam agama ini adalah ibarat tiang penopang dari suatu kubah atau kemah. Tiang penopang yang dimaksud di sini adalah tiang utama. Artinya jika tiang utama ini roboh, maka tentu suatu kubah atau kemah akan roboh. Dari Mu’adz bin Jabal, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Inti (pokok) segala perkara adalah Islam dan tiangnya […]

Keutamaan Puasa Asyura

Apa saja keutamaan puasa Asyura? Puasa Asyura ini dilakukan pada hari kesepuluh dari bulan Muharram dan lebih baik jika ditambahkan pada hari kesembilan. Berikut beberapa keutamaan puasa Asyura yang semestinya kita tahu sehingga semangat melakukan puasa tersebut. Pertama, Puasa di bulan Muharram adalah sebaik-baik puasa. Dari Abu Hurairah, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Puasa yang paling […]

Memaknai Rezeki

  Sekiranya ada kata yang begitu akrab di telinga semua orang, itulah rezeki. Tidak ada orang yang tidak mengharapkan rezeki. Bahkan, muara dari hampir setiap usaha manusia adalah mencari rezeki. Pendidikan, kedudukan, dan pekerjaan kerap dimaknai sebagai wasilah menuju rezeki. Sayang, makna rezeki pada sebagian orang telah mengalami penyempitan. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), […]

Mengejar Bayangan Semu atau Berpaling Menuju Kepastian

  Ibnul Qoyyim Al-Jauziyah mengatakan: “Dunia itu ibarat bayangan, bila kau kejar, dia akan lari darimu. Tapi bila kau palingkan badanmu, dia tak punya pilihan lain kecuali mengikutimu.” Apa yang dikatakan Ibnul Qoyyim diatas selaras dengan sabda nabi shallallahu alaihi wasallam berikut ini: “Siapa yang obsesi hidupnya akhirat, maka Allah akan menjadikan kekayaannya berada di […]

Menaklukkan Waktu

Waktu merupakan salah satu nikmat Allah yang paling berharga yang dianugerahkan kepada para hamba-Nya. Dalam Alquran disebutkan bahwa manusia itu akan mengalami kehancuran jika tidak memanfaatkan waktunya untuk kebaikan, sebagaimana firman Allah, “Dan demi masa. Sesungguhnya manusia itu dalam kerugian. Kecuali orang-orang yang beriman, mengerjakan amal saleh, dan saling menasehati dalam kebenaran dan kesabaran.” (QS […]

Kisah Perjalanan Taubatnya Sahabat Rasulullah yang Mulia Tsa’labah Bin Abdul Rahman

  Tsa’labah Bin Abdul Rahman (RA) adalah seorang sahabat yang mulia. Beliau berasal dari kalangan Anshar, setelah menjadi seorang muslim, beliau selalu setia melayani Rasulullah.Setiap kali Rasulullah memberikan tugas untuknya, ia akan sangat senang dan selalu melaksanakannya dengan gesit dan cekatan. Suatu hari beliau melewati sebuah rumah dengan pintu yang terbuka, secara tidak sengaja pandangannya […]

Tak Pernah Menyerah Berdoa

  Allah SWT menegaskan dalam Alquran, “Berdoalah kepada-Ku, niscaya Aku kabulkan doamu.” Dalam ayat yang lain Allah SWT mengemukakan, “Apabila hamba-hamba-Ku bertanya kepadamu tentang Aku, katakanlah Aku ini dekat, Aku mengabulkan doa apabila mereka berdoa kepada-Ku…” Namun, banyak orang yang malas berdoa. Atau, kalaupun berdoa, dia sering tidak yakin. Apalagi bila ternyata setelah dia berdoa, […]