Sesungguhnya Kebaikan Akan Memantul Pada Pelakunya

Sesungguhnya jiwa- jiwa yang fitrahnya hidup akan merasa bahagia apabila mampu memberi manfaat untuk orang lain. Sebaliknya, jiwa yang fitrahnya mati dan tertutup justru merasa bahagia jika melihat kesusahan dan penderitaan orang lain. Rasulullah Shallahu ‘Alaihi Wa Sallam bersabda: “Jika kebaikanmu menyenangkanmu dan kejahatanmu menyusahkanmu, maka kamu adalah seorang mukmin. “ (HR. Ahmad). Para sahabat yang pernah […]

Menyikapi Cobaan Hidup

Dari Abu Sa’id dan Abu Hu rairah RA dari Nabi SAW, ia bersabda: “Seorang Muslim yang tertimpa kecelakaan, kemela ratan, kegundahan, kesedihan, kesakitan, maupun kedukacitaan, walau pun hanya tertusuk duri, niscaya Allah akan mengampuni dosanya sesuai apa yang menimpanya.” (HR Bukhari dan Muslim). Hadis tersebut mengabarkan bahwa setiap cobaan yang Allah berikan selalu mengandung hikmah […]

Pentingnya Zikrullah

”Ingatlah kamu pada Allah maka pasti Allah akan mengingat kamu.” (QS al-Baqarah [2]: 152). Dalam tafsir Al-Jaami al ahkam al-Qur’an, Imam Al-Qurthubi mengatakan bahwa pengertian ayat tersebut adalah, ”Jika seorang hamba ingat kepada Allah, yaitu dengan melakukan ketaatan kepada-Nya, maka Allah akan mengingatnya dengan memberikan pahala dan ampunan.” Abdullah bin Basar RA menyebutkan ada seorang […]

Manfaat Membaca Surah Al-Kahfi di Hari Jumat

Salah satu keutamaan membaca Surah al-Kahfi dalam riwayat dari Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam adalah akan diselamatkan dari fitnah dajal. “Barang siapa yang berada di zaman dajal hendaknya membaca ayat-ayat pertama di surat al-Kahfi.” (HR Muslim). Hanya sedikit sekali manusia yang selamat dari fitnah dajal. Baik ketika masa datangnya dajal maupun saat ini menjelang masa […]

Birrul Walidain

Perintah berbuat baik kepada orang tua (birrul walidain) ditempatkan setelah larangan mempersekutukan Allah SWT (QS al-An’am [6]: 151). Hal ini menunjukkan pentingnya peran orang tua terhadap masa depan anak (di dunia dan akhirat). Tentunya, setiap perintah dan larangan Allah SWT membawa kemaslahatan bagi kehidupan manusia. Setiap pelanggaran terhadap perintah-Nya atau melawan larangan-Nya, akan berdampak buruk […]

Umurmu, Kau Gunakan untuk Apa?

Saudaraku Ketahuilah… Setiap tarikan dan desahan nafas, saat menjalani waktu demi waktu, adalah langkah menuju kubur. Manusia akan merugi apabila harinya berlalu begitu saja, tidak bertambah iman, ilmu dan amalnya. Waktu itu lebih berharga dari pada harta. Seandainya seseorang yang sedang menghadapi kematian, lalu dia letakkan semua hartanya untuk memperpanjang usianya satu hari saja, apakah […]

Pergi dan Pulang dari Masjid akan Mendapatkan Ganjaran Pahala

Shalat di masjid lebih utama 27 derajat daripada di rumah. Namun, sebagian orang masih banyak yang enggan mengambil keutamaan yang besar ini. Padhal, jalan pergi dan pulangnya saja akan mendapatkan ganjaran pahala. Bahkan, setiap langkah kaki ke masjid akan dihitung sedekah Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Setiap langkah berjalan untuk menunaikan shalat […]

JIKA HATI

Jika hati senantiasai berniat baik; Allah kan pertemukan ia dengan hal-hal baik, Tempat-tempat baik, orang-orang baik, Atau kesempatan berbuat baik. Jika hati dilatih agar bahagianya bersebab taat, Kegembiraannya terhadap karunia kan berlipat, Rasa syukurnya atas segala kan menguat. Tapi jika hati hanya terbiasa bahagia bersebab karunia, Kepekaan terhadap nikmatnya kan berkurang, Kekuatannya untuk bersyukur kian […]

Rintihan Istighfar

Istighfar itu adalah bagian dari zikir dan doa. Ungkapan suara hati yang merintih mengingat keadaan pada masa lalu yang hidupnya compang-camping, gelisah, dan resah didera dosa. Merasa cemas akan keadaan dirinya pada masa yang akan datang. Dengan beristighfar, bukan saja ia merasakan kesalahan yang ia perbuat (guilty feeling), pahitnya dosa, dan pedihnya luka di hati, […]